315. Bakso Ikan Ala Sushi

Dipos pada March 11, 2022

315. Bakso Ikan Ala Sushi

Anda sedang mencari inspirasi resep 315. Bakso Ikan Ala Sushi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 315. Bakso Ikan Ala Sushi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 315. Bakso Ikan Ala Sushi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 315. Bakso Ikan Ala Sushi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat 315. Bakso Ikan Ala Sushi adalah 6 besar 32kecil. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak 315. Bakso Ikan Ala Sushi diperkirakan sekitar 2 jam 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 315. Bakso Ikan Ala Sushi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 315. Bakso Ikan Ala Sushi memakai 30 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

30.03.2021.....Bakso.... IG @n0v1_74n #CookpadCommunityClass_OlahanSantan #cookpad #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_borneo #PejuangGoldenApron3 #genkgadogado #GACC #SalamKompakSelalu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 315. Bakso Ikan Ala Sushi:

  1. Bahan A:
  2. 400 g ikan tengiri betina, kecil dan segar (setengah beku)
  3. 2 siung bawang putih, diiris tipis
  4. Bahan B :
  5. 2 sdm es batu tumbuk
  6. 1 sdm garam
  7. 1/2 sdt kaldu jamur
  8. 1/2 sdt merica bubuk
  9. 1 sdm gula aren
  10. 2 sdm minyak wijen
  11. 1 butir telur putih ukuran sedang
  12. 1 sdm bawang putih baceman
  13. 2 sdm tepung tapioka
  14. Isian Sosis :
  15. 1 buah sosis ayam, diiris dan dibentuk love
  16. Isian sayur:
  17. 1/4 buah wortel diparut
  18. 6 buah Kacang buncis, diiris tipis
  19. 2 sdm minyak goreng buat tumis
  20. 1/4 sdt garam
  21. 1/4 sdt kaldu jamur
  22. Isian daging Asam Manis:
  23. 2 lbr irisan daging sapi tipis
  24. 1 sdm jeruk nipis
  25. 1/4 sdt garam
  26. 1/4 sdt bubuk lada hitam
  27. 1 sdm gula aren
  28. 1 sdm kecap manis
  29. Bahan pelengkap dekor :
  30. Pewarna makan merah, hijau dan coklat

Langkah-langkah untuk membuat 315. Bakso Ikan Ala Sushi

1
Bakso : Campurkan bahan A, lalu diblender sampai halus kemudian pindahkan ke wadah yg lebih besar.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 1
2
Masukkan bahan B ke bahan A, lalu dicampur dan dibanting dengan tangan selama 10 menit sampai kenyal. Diamkan
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 2
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 2
3
Isian sayur : tumis semua bahan isian sayur sampai matang lalu diangkat.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 3
4
Isian daging : campurkan semua bahan isian daging, diamkan.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 4
5
Ambil plastik es batu belah dua lalu dioles minyak sayur.Ambil 1 sdm adonan bakso  lalu tipiskan diatas plastik, masukkan isian sosis / daging / sayur diatas adonan dan dibungkus, dibentuk bulat.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 5
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 5
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 5
6
Buat 6 bulatan baso isian @2 pcs  untuk masing masinh isian. Ambil 1sdm adonan untuk buat dekor sedangkan sisanya dibulatkan seperti biasa tanpa isian.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 6
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 6
7
Ambil Adonan baso buat dekor bagi 3 bagian beri pewarna merah, hijau dan coklat. Bentuk 1 buah wortel mini, 1 daunsayur mini, 1 buah sosis mini dan 1 iris daging mini. Tempel masing masing Isian baso.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 7
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 7
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 7
8
Kukus baso selama 15 menit, angkat lalu ditaruh di air es batu. Siap deh.... Sekarang tinggal masak kuahnya saja.
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 8
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 8
315. Bakso Ikan Ala Sushi - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mie Oseng Jeroan & Baso

Mie Oseng Jeroan & Baso

1 porsi
30 menit
Bakso mercon

Bakso mercon

Suka banget makan pedes. Kalo makan pedes gabisa berhenti apa lagi makan bakso mercon dicampur nasi hangat 👍

2 orang
20 menit
Tahu Bakso Ayam

Tahu Bakso Ayam

Berawal dari hobi nyemil tahu bakso dan selalu beli di pasar, akhirnya iseng-iseng bikin tahu bakso sendiri dan sekalian dijual.Resep ini dijamin enak dan sehat.

50 pcs tahu
1 jam
Gami Baso Tempe

Gami Baso Tempe

Nyontek resepnya @ummuzhalish 🤗🙏 liat tempe tergolek di kulkas..jd kutambahin pke tempe 🤭 Duuuudduuuu duuuduuuu rasanya juara bolak balik ambil nasiiii 🤤🤤🤤🤤😍😍 #CookpadCommunity_Bogor

Bakso Bakar

Bakso Bakar

Gak sengaja liat foto bakso bakar di tab explore instagram, jadi pengen bikin. Enak banget ini cemilan pedes-pedes buat temen nonton drama korea 🙃

232. Tahu Bakso/Pentol Bakso☺️

232. Tahu Bakso/Pentol Bakso☺️

Ini kubuat versi mini yaaa, resep kubagi 4 Pakai resep ini asLinya https://cookpad.com/id/resep/14822188-192-tahu-bakso-premium-%F0%9F%91%8D-full-daging-sapi-no-1?invite_token=1nUMzSdkk8QaRe2xy43rU22a&shared_at=1620213019 Rencana bikin tahu bakso, brgkatLah aku ke pasar eehh kesiangan, dpt tahu cuma 20 bj 😂 Jadi sisa jLadrennya kubuat pentoL, kutambahin tapioka bbrapa sendok Lagi takut ambyar, trnyata enggak ☺️ Kemarin 2kg dgg jadi 20 bj tahu & 225 bj pentoL... Enak Loohh 😋 tp gak sekenyaL pentoL bakso sih, Krn aku gak pakai telur, gak pakai tepung pengenyaL....

20 pcs
Sambal Soto/ Bakso

Sambal Soto/ Bakso

sambal cabe ini untuk pendamping menu bakso or soto. kali ini manda buat untuk pendamping soto lamongan. yummie. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Yogyakarta #KopiJos #selaluIstimewa

5 menit
Kuah Bakso simple

Kuah Bakso simple

Seger banget dan enak banget masyaAllah

Tomyam Bakso Ikan

Tomyam Bakso Ikan

Bismillah. Assalamualaikum. Kali ini kepingin yang seger-seger. Di kulkas ada bakso ikan. Trus lihat Cookpad sekilas melihat resepnya mbak @Rindu_Dapur yaitu Tomyam Bakso Ikan Seafood, cuuss lah aku kepoin dan semua bahan ada meski gak selengkap punyak mbak Rini. Langsung ekskusi.... Sumber : Rini Dwi Astuti Ekskusi : Griya Syar'i #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #ResepGriyaSyari #SayurGriyaSyari

Sop ceker baso

Sop ceker baso

#PejuangGoldenApron3

Sup timlo baso ayam sosis

Sup timlo baso ayam sosis

Alhamdulilah anak2 sukaa..penghuni rmhpn pada sukakkk😀😀😀😁😁🤗🤗🤗 Enakkk simpelll😁🤗🤭

Sup Tahu Baso Mix Sayur-sayuran

Sup Tahu Baso Mix Sayur-sayuran

Bismillah, Masak sesuai dengan bahan yang tersedia saja dehh yaa.. Maunya masih pengen yang seger² karena sedang pemulihan badan.. Di freezer masih ada tahu Baso, yukk ahh kita manfaatkan jadi sesuatu yang segeerrrr.. #Semanggi_AnekaSop Kreasi lainnya #beningsup_ummuarwa #Simplerecipesummuarwa #masakanrumahan #masakansederhana #masakkilat #masakpraktis #masakmudah #masaksimpel #masaktanparibet #simpeltapienak #minimalishasilfantastis #Cookpad_id #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_jakarta #CookpadCommunity_Indonesia #CookpadMemasakMenjadiLebihMenyenangkan

Nasi Goreng Bakso

Nasi Goreng Bakso

Ini enak bgt Loh... Bikinnya Simple dan cepat. Cocok utk sarapan, anak kecil pun dijamin suka. Nasi gorengnya aku pakai nasi merah ya, tp kalau nasi putih aja bisa jg kok Moms... Yuk Masak 💕

Tumis Tauge Bakso

Tumis Tauge Bakso

Tumisan express, waktu persiapan & memasak nya sebentar 15 menit sudah jadi, cocok buat menu sarapan (karena cepat buatnya)

Omelet Sosis Bakso Praktis😉

Omelet Sosis Bakso Praktis😉

Ini namanya masakan praktis ala kadarnya hahaha... Ala kadarnya soalnya berhubung di rumah tinggal ada telur, sosis dan bakso dan lagi bosen makanan lain di luar sana (karena lebaran jadi gak sempet belanja dan masak) akhirnya bikin omelet praktis ini deh. Gak sampai setengah jam licin tandas sama anak2😃😂 Untung bikinnya gak pake lama #PejuangGoldenApron3

2 orang
10 menit
Tumis Buncis Telor Baso

Tumis Buncis Telor Baso

Cara enak makan sayuran

3 orang
15 Menit
Bakso Bakar Sambal Kacang

Bakso Bakar Sambal Kacang

Pekan Posbar Combo kali ini bertema Jajan Bakso. Bakso Bakar yang selalu di pesan kk kalau makan disalah 1 tempat makan bakso. Karena harus di rumah aja.... bikin sendiri aja dirumah sekalian buat setoran #ComboNgabibita_JajanBakso #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bogor #ComboNgabibita_JajanBakso