13.78 Bakso kuah Kambing

Dipos pada April 25, 2022

13.78 Bakso kuah Kambing

Anda sedang mencari inspirasi resep 13.78 Bakso kuah Kambing yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 13.78 Bakso kuah Kambing yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 13.78 Bakso kuah Kambing, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 13.78 Bakso kuah Kambing enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat 13.78 Bakso kuah Kambing adalah 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak 13.78 Bakso kuah Kambing diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 13.78 Bakso kuah Kambing sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 13.78 Bakso kuah Kambing memakai 20 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saatnya nge bakso,stlh kemarin sukses buat basnya sekarang kuahnya msh setia dg daging kambing,sekali" bikin dari bahan kambing,tidak amis apalagi prengus,yg pasti ini enak,lagi" resepnya mb fitsas dan mb tri puji lestari(chacha's kitchen)yg kupilih♥️👍mb fitsas ber bahan sapi sementara mb puji berbahan kambing,karna kebetulan stok dirumah adanya kambing,akhirnya aku pakai kambing aj,kuahnya pun juga kambing,tp g jauh beda dg kuah sapi lho gaeesz...tetep endes yg pasti ndak amis apalagi prengus Source : fitri sasmaya Chacha's kitchen #KreasiRecookfitsas #RecookFitsasWithClover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenapron3 #emaknusantarakreatif #kedapuraja #masakitusaya #dapoer_angkring

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 13.78 Bakso kuah Kambing:

  1. Bahan isi
  2. 2 bungkus bihun jagung
  3. 20 butir baso kambing
  4. 1/2 ikat sawi hijau
  5. 2 sdm bawang putih goreng
  6. 1 batang daun seledri iris
  7. 3 sdm kecap
  8. 3 sdm saus
  9. 1 sdt sambal
  10. Kuah bakso
  11. 2 liter air sisa rebus baso
  12. 1 batang daun bawang
  13. 2 batang daun seledri
  14. 1 sdt kaldu jamur
  15. 3 siung bawang putih geprek
  16. 1 sdt lada bubuk
  17. 1 sdm garam(bisa ditambah)sesuai selera
  18. Sambal
  19. 1 siung bawang putih
  20. 15 cabe rawit

Langkah-langkah untuk membuat 13.78 Bakso kuah Kambing

1
Cuci bawang putih lalu memarkan,kemudian masukan kedlm air rebusan tulang kambing(sisa merebus baso)garam,kaldu jamur dan merica bubuk,koreksi rasa(sesuai selera ya)tunggu hingga mendidih terakhir tuang daun bawang dan seledri angkat,sisihkan
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 1
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 1
2
Rebus sawi yg sudah di potong" dan dicuci jgn terlalu lm,cukup 3menit stlh air mendidih,angkat tiriskan,jgn buang airnya,lalu rebus bihun yg sudah di cuci,rebus 3menit lalu angkat tiriskan
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 2
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 2
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 2
3
Siapkan bahan sambal,rebus hingga layu lalu haluskan,saatnya menyajikan👇
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 3
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 3
4
Beri 2 gayung centong sayur,nikmati dg saus,kecap juga sambalnya...hmmm...yummy
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 4
13.78 Bakso kuah Kambing - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakso Sapi (pakai blender)

Bakso Sapi (pakai blender)

Resep : Fitri Sasmaya .. endullll deehhh 😋

Baso Cilok Kuah

Baso Cilok Kuah

Cemilan buat nemenin nonton sinetron nih apalagi kalo lagi males makan nasi bikin ini aja yuk simple ko😁 btw disini pake takaran sendok yaa guyss!

1 orang
40 menit
Bakso Sapi 🐮

Bakso Sapi 🐮

Daging qurban sengaja disisihkan buat bakso homemade. First time sih bikin beginian dengan blender apa adanya, hehe. Semua suka bakso makanya bikin aja buat nambah ilmu juga sih, hihii. Hasil akhir, si kicik doyan poool dan habis banyak, mam lahap 😂 Resep dari ig @mrs.prahastyo tapi aku modif dikit.

Bakso Ayam

Bakso Ayam

Nggak banyak tepung jadi kerasa ayamnya. Mantul😋

1 jam
Tahu Bakso Kawe😁

Tahu Bakso Kawe😁

"Tahu bakso Kawe" , memanfaatkan sisa daging qurban Idul Adha, dengan bahan simpel dan sederhana, cara membuat yg juga sangat mudah. Lumayan untuk cemilan bersama suami dan anak . Selamat mencoba

3 orang
1 jam
Sup Daging Bakso Sosis #217

Sup Daging Bakso Sosis #217

#PejuangGoldenApron2 #resep74 #Minggu46 #cookpad_id #cookpadindonesia #cookpadcommunity_lamongan #masakitusaya

Resep Kuah serbaguna (bisa untuk kuah bakso frozen/kuah pangsit)

Resep Kuah serbaguna (bisa untuk kuah bakso frozen/kuah pangsit)

Awalnya bingung habis bkn pangsit tapi bkn kuahnya gimana? Atau punya bakso frozen tapi mau bkn kuah yg enak gimana. Akhirnya dari berbagai resep yg g temukan. Campur sana sini. Ini salah satu resep kuah yang lumayan cocok di lidah saya. Kadang pakai kuah ini masukkin telor pakein sayuran uda jadi kuah telor sayuran. Ringkesss. Bisa toping apa aja yg butuh kuah bening standar.

1 porsi
15 menit
Baso aci ala Lia

Baso aci ala Lia

Dari beberapa bln lalu pas pertama baso aci viral aku tuh ngidam bngt, sempet mau beli di olshop tpi keliatannya gk meyakinkan *tkut ada bahan aneh kaya pengawet gitu. Jadi, kenapa aku gk bikin sendiri yah? Dri pada ngidam gk kesampean *btw ngidamtuh perumpamaan aja y.

9. nasi goreng bakso

9. nasi goreng bakso

nasiiii gorenggg nasii goreng, sapa mau ? 🥰 bisa untuk sarapan simple dan bisa juga lo di masak malem pas lagi laper 😜 source : dian islamiah #ga_thenextlevel #cookpadcommunity_solo #madebyjihansungkar #jihanmustofasungkarcookpad

Cah Brokoli Kembang Kol Baso dan Tahu

Cah Brokoli Kembang Kol Baso dan Tahu

Kalau saya pribadi masakan di rumah memang banyaknya tumis soalnya saya pengen cepet, hehe. Lagipula hampir semua jenis bahan makanan bisa ditumis kan, jadinya mau pakai bahan apa aja ya tinggal sesuaikan aja. Bumbunya pun begitu, nah kali ini buatlah menu ini. Cepet, enak dan bernutrisi. Semoga bermanfaat dan menginspirasi. #CookpadCommunity_Bandung

Bakso Sosis Blackpaper (Masak Tanpa Minyak)

Bakso Sosis Blackpaper (Masak Tanpa Minyak)

Assalamualaikum wr. wb 😍 Anak Kos paling ga suka masak-masak yang ribet ya. Apalagi kalau jadwal ke kantor mepeeeet banget. Masaka yang tinggal oseng-oseng aja yuk! #PejuangGoldenApron3 #MasakanAnakKos #MasakanAlaAnakKos

Baso soun

Baso soun

Senang sekali jika memasak buat keluarga dan bikin mereka puas. Kata suami, klo bisa bikin sendiri, kenapa harus beli😁 alhamdulillah. Ini resep lanjutan dari resep baso yg kemarin saya janjikan ya, selamat mencoba #cookpadcommunity_bandung #pejuanggoldenapron3 #pemburuga3 #minggu10

Sup bakso ikan salmon praktis

Sup bakso ikan salmon praktis

ini resep anti ribet buat yg malas masak 🤭

2 orang
30 menit
13.77 Bakso daging kambing(diblender)

13.77 Bakso daging kambing(diblender)

Ada sisa daging kambing kurban di freser,bingung mau dibikin apa,gule,sate kmrin udah bikin dan di maem bareng"tp t sempat poto🤔daripada pusing solusi tepat adalah buka cookpad,cari inspirasi dr temen" kreatif disini,Daaann... Ketemulah resepnya mb fitri sasmaya juga mb tri puji lestari (chacha's kitchen)karna hampir mirip selain mudah juga t perlu ngantri di penggilingan,karna cukup di blender saja,tp kalo bikin banyak sebaiknya di penggilingan,kalo untuk sendiri blender adlh solusi tepat(aku blender hingga 3x),karna aku g punya cooper🙈,abaikan bentuknya yg kurang mulus😁mf mb fitsas sedikit modif ya,menyesuaikan stok yg ada,semoga berkenan TIPS:Agar daging tidak prengus,habis di cuci marinasi dg jeruk lemon(tanpa di peras kalo saya)bisa ditambahkan daun jeruk purut,baru simpan di frezer tahan hingga 1bln,bila akan dimasak,turunkan dr frezer smlm agar es batu mencair,bila ingin lgsg di masak marinasi dg perasan jeruk lemon dan daun jeruk purut aduk rata,diamkan 15menit suhu ruang baru di masak,boleh di cuci lagi ataupun lgsg diolah🙏 Source :fitri sasmaya #KreasiRecookFitsas #RecookFitsasWithClover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenapron3 #emaknusantarakreatif #kedapuraja #masakitusaya #dapoer_angkring

35butir
60menit
Bakso ikan bakar madu teflon

Bakso ikan bakar madu teflon

#PejuangGoldenApron3

3 orang
15 mnt
Telur Dadar Baso Sapi

Telur Dadar Baso Sapi

Telur dadar baso sapi ini bisa dijadikan menu MP ASI untuk si kecil sekaligus menu sarapan anggota keluarga tercinta lainnya #BancakanOnlineBarengCookpad #OnlineClass

3 orang
15 menit
Tumis Sawi, Bakso, dan Sosis

Tumis Sawi, Bakso, dan Sosis

Menu masak hemat dan enak

2 Porsi