Sup Bakso Ayam Wortel

Dipos pada February 24, 2022

Sup Bakso Ayam Wortel

Anda sedang mencari inspirasi resep Sup Bakso Ayam Wortel yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sup Bakso Ayam Wortel yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sup Bakso Ayam Wortel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sup Bakso Ayam Wortel enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sup Bakso Ayam Wortel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sup Bakso Ayam Wortel memakai 19 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih di tema #dibuangsayang kali ini aku memanfaatkan ampas wortel sisa bikin juice. Ditambah ayam dan jamur es sisa bikin sop matahari kemarin, jadilah bakso ayam yang lezat. Kuahnya pun gurih. Baksonya kenyal renyah dengan adanya tambahan jamur es. (Kalau tidak ada jamur es bisa pakai jamur kuping atau soun direndam air dipotong kecil-kecil.) Yuk cobain... #posbarIDAMAN #dibuangsayang #CookpadCommunity_Bandung #mbantuk_lauksayur

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup Bakso Ayam Wortel:

  1. Bahan Bakso:
  2. 500 gr ayam cincang
  3. 250 gr wortel parut (aku pakai ampas juice)
  4. 1 butir telur
  5. 1/2 keping jamur es, rendam air, potong kecil-kecil
  6. 2 batang daun bawang, iris halus
  7. 4 siung bawang putih, haluskan
  8. 1 sdm maizena
  9. 1 sdm saus tiram
  10. 1 sdm minyak wijen
  11. 1 sdt garam
  12. 1/2 sdt merica
  13. Bahan Sop:
  14. 200 gr jamur shimeji (atau jamur apa saja)
  15. 2 sdm minyak bawang
  16. 1 sdt garam
  17. 1/2 sdt merica
  18. 1/2 sdt kaldu jamur
  19. Daun bawang dan seledri cincang untuk taburan

Langkah-langkah untuk membuat Sup Bakso Ayam Wortel

1
Membuat bakso: Haluskan ayam, telur, maizena, bawang putih dan bumbu-bumbu menggunakan food processor atau chopper hingga tercampur rata dan teksturnya liat.
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 1
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 1
2
Campurkan wortel, daun bawang, dan jamur es. Aduk rata menggunakan sendok. Tes rasa dengan cara merebus secuil adonan.
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 2
3
Didihkan air. Setelah air mendidih kecilkan api (paling kecil/api lilin). Bentuk adonan menjadi bulat-bulat seperti bakso, lalu masukkan ke dalam air yang sudah mendidih.
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 3
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 3
4
Kalau bakso sudah mengambang berarti sudah matang. Angkat, masukkan ke dalam air dingin, lalu tiriskan. Bakso bisa disimpan untuk dimasak kapan-kapan. (Dari 1 resep ini separo bakso aku simpan separo lagi langsung dimasak dibikin sup.)
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 4
5
Membuat sup: sebagian bakso yang masih di panci tidak perlu diangkat, tambahkan jamur shimeji, garam, merica, dan minyak bawang. Tes rasa.
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 5
6
Hidangkan dengan ditambah taburan daun bawang dan seledri.
Sup Bakso Ayam Wortel - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tumis Kacang Panjang Tempe Bakso

Tumis Kacang Panjang Tempe Bakso

Menu terakhir dengan tempe buatan sendiri, bisa dimasak macem2 kesukaan keluarga, alhamdulillah 🥰 #TempeBuatanku #PDKTdiCookpad #IniTempekuManaTempemu #PekanPosbarTempe #CookpadCommunity_Tangerang #PDKT_TempeMunggur

Kuah bakso uenakk

Kuah bakso uenakk

Di komplek kami ada pedagang bakso keliling satu-satunya. Harganya murah, rasanya ??.. lumayanlah lah 😁. Hampir semua warga punya nomer WA CakRi, panggilannya. Jika ada kumpul-kumpul ( tanpa rencana ) panggilah cakri 😀. Kini sejak pandemi anak2 yang malah berlangganan. Jika tak di beli dia yang malah balakbalik lewat depan rumah. Pas kemarin channel YT mama Naufal share kuah bakso yang bumbunya mudah dan praktis yang rasa pastinya kalah Cakri 😊, dan kata anak-anak " menanggis cakri melihat bakso kita se enak ini " 🤣🤣 Dan resep ini di ikutkan dalam PPKM bareng #CookpadCommunity_Kalteng Salam kenal ya bubuhan cookpader Borneo 🤗😘 Source : Yt. Atha Naufal https://youtu.be/OUzfcUFLkwk #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_regional

Tumis Brokoli Wortel Bakso

Tumis Brokoli Wortel Bakso

Hari ini buat makan siang masak yg simpel2 aja:buat tumisan😅Ini buatnya cepet banget & dijamin enak👍👍

4 org
20 menit
Bakso Mercon

Bakso Mercon

Bismillah 01-08-2021 Alhamdulillah masih bisa ngedapur, meski simple tapi enak. Apalagi rasanya yg pedas2 gimn gitu,😂 Pas banget buat menu makan siang. Kali ni saya cooksnap resepnya mincan clover Mak @rafashaka alias Mak yuyun Heriyanti😊 yaitu bakso Mercon. Bakso Merconnya sedap mak, meskipun terasa banget pedasnya tapi mantap, padahal cabenya udah tak kurangi loe, tp tetap berasa pedesnya😍😂 makasih resepnya Mak yuyun🙏😘 #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClovers #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #ResepDapurYusraSfa #CookpafCommunity_Sumbar

Capcay Puyuh Bakso

Capcay Puyuh Bakso

Msh ada sisa bakso kmarin dari pada mubazir gak ada yg makan jdi aku olah aja bareng telur puyuh + bbrapa sayuran yg ada di kulkas . Udh bisa jdi sarapan deh 🤣 btw klo sayuran begini aku suka ya . Ojo kaget loh 🤭 #cookpadcommunity_surabaya

Cilok bakso kuah telor

Cilok bakso kuah telor

Belajar ya belajar

3 org
45 menit
Bakso Aci

Bakso Aci

Minggu ini #CookpadCommunity_Bogor mengolah aneka bakso untuk mengobati kerinduan di masa PPKM Darurat ini. Berkreasi di #rumahsaja membuat aneka bakso ala streetfood. Saya membuat Bakso Aci kesukaan krucils dan suami. Resep cooksnap kepunyaan mba @pre_sella hatur nuhun mba Sella, Raos pisan 👍😋 #ComboNgabibita_jajanbakso #CookpadCommunity_Bogor #baksoaci #baksoacipedas #baksoacihomemade

Bakso sapi homemade mentul mentul pawon si mbok🍲🍜

Bakso sapi homemade mentul mentul pawon si mbok🍲🍜

bikin bakso sendiri suka2 dagingnya dijamin lebih enak daripada beli kemasan jadilah simbok buat bakso sendiri karena simbok juga jualan bakso aci,dan as usual ya mom kalau masakan saya ilmunya kira kira dan harus berani bumbu,sy sekalian isi buat tahu bakso juga untuk link kuah nya bisa diliat resep sebelumnya https://cookpad.com/id/resep/12037047-bakso-kuah-tahu-abang-abang-pawon-si-mbok?invite_token=kvxEYGN52y7M4pnegnC7wzxL&shared_at=1628903581

Tumis Sawi Hijau, Jamur Tiram, dan Baso Sapi

Tumis Sawi Hijau, Jamur Tiram, dan Baso Sapi

Menu sahur ala anak kos yang praktis, mudah, dan menyehatkan

2 orang
30 menit
Bening Sawi, Tahu dan Bakso

Bening Sawi, Tahu dan Bakso

Bismillah Segar disantap kapan pun waktunya👌 #cookpadcommunity_bogor

Tumis baso pakcoy

Tumis baso pakcoy

Masak cepat tpi tetap enak..

2 porsi
10menit
Sop Bakso & Sayuran

Sop Bakso & Sayuran

26/05/2021. Aliran sop lagi sop lagi mana suaranyaaa...?😆 Sebenernya sih kalo sy masak mau tanggal tua atau muda ya gitu² aja🙈. Tahu tempe,sayur. Dan ini menu yg sering muncul karena ini kesukaannya nak anak,isiannya bisa disesuaikan dgn budget,bisa pake ayam,sosis atau bakso...atau juga daging sapi (walau cuma tetelannya aja😅). Menu hemat ini budgetnya cuma sekitar 10k aja,dgn rincian : bakso ayam 1 bks 5k,paket sayur sop 3k,bumbu² 2k,hasilnya sepanciii😅 #SukaGodain_TanggalTua #komunitaspaders #cookpad_paders #GA_TheNextLevel #GANL_Nia #minggu52 #dapurtehnia

Tumis Jamur Mix Bakso Jagung

Tumis Jamur Mix Bakso Jagung

Relatif
45 Menit
Orak Arik Bakso

Orak Arik Bakso

Orak arik mang... eh,, eh ehhhh 😂😂 Hadeww pagi² menggalau bebikin masakan buat maksi nanti, gimana gag galau kalo yang dimasak itu terkhusus buat cooksnapnya admin² kesayangan Clover. Berhubung periode para mincan ini akan bubar jadilah aku mellow... Udah betah kalo mba² ini yg jadi adminnya. Huaaaa,, syediihh 🥺🥺 makasi banyak ya mba² admin yg udah mengayomiku hingga detik ini. Terkhusus buat mamihnya Nok, yg sering banget aku ganggu hari²nya. Baik sekedar cerita, curcol bahkan buat belajar poto² ketjeh darinya. Walo aku orangnya bebal gag sanggup² berpola pikir cantik dan tangan lihai pepotoan tetep dirinya memberi semangad yg luar biasa padaku... huhuhuuu aku menggalau beneran ini, nulis ini koq sampe huruf²nya terlihat membayang 🥺🥺 Makasi banyak ya mba Grace kesayangannya Nok dan pakde...🙏😘😘 Semua admin Clover periode 2020-2021 beneran keren, dg program² yg kece. Ahh aku salut buat kalian 🥰🥰 Semoga semuanya baik² saja yaa..🤗🥰 Source : @PutriChristian #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClover #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanSayurMamiFay

Ceker Bakso Lapindo

Ceker Bakso Lapindo

Siang2 gadoin nih duhh nikmat bgt pedes manis jadi pengen lagi dan lagi , Source : Bunda Dewi 💞 #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Oseng-oseng wortel buncis sosis dan bakso

Oseng-oseng wortel buncis sosis dan bakso

Resep ini saya dapatkan dari alm ibu saya. Semoga resep ini berguna dan bisa menjadi ladang amal jariyah beliau. Amien.