Sup merah sosis bakso

Dipos pada February 14, 2022

Sup merah sosis bakso

Anda sedang mencari inspirasi resep Sup merah sosis bakso yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sup merah sosis bakso yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sup merah sosis bakso, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sup merah sosis bakso enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sup merah sosis bakso sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sup merah sosis bakso memakai 29 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cara membuat klik link ini https://youtu.be/lJW8ZBgH6sw

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup merah sosis bakso:

  1. 150 gr wortel iris korek api
  2. 150 gr kentang iris dadu
  3. 5 batang daun seledri ikat simpul
  4. 5 sosis iris korek api
  5. 5 baso sapi iris dadu
  6. 1 kaleng kecil daging sapi olahan/ham potong dadu
  7. 250 gr dada ayam iris dadu
  8. 3 sdm pasta tomat
  9. 3 sdm saus tomat
  10. 500 ml air + 150 gr tomat yang sudah direbus lalu diblender dan disaring
  11. 1,5 liter air
  12. 1 sdm garam
  13. 1/2 sdm kaldu bubuk
  14. 1 sdm gula pasir
  15. 1/2 sdt lada bubuk
  16. Pengental 2 sdm tepung maizena+air aduk rata
  17. Bumbunya
  18. 8 siung bawang putih cincang halus
  19. 1/2 bawang bombay iris
  20. 2 batang daun bawang pre iris
  21. Bahan bakwan udang
  22. 100 gr udang kupas
  23. 1 btr telur
  24. 3 sdm tepung maizena
  25. 3 sdm tepung terigu
  26. 1 siung bawang putih
  27. 1/4 sdt garam
  28. 1/4 sdt kaldu bubuk
  29. 1/4 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Sup merah sosis bakso

1
Siapkan cooper masukkan udang, telur, garam, kaldu, lada, bawang putih cooper halus lalu masukkan maizena, terigu, air cooper lagi hingga rata lalu masukkan plastik segitiga. Panaskan minyak semprot adonan goreng hingga matang angkat tiriskan lalu potong
2
Panaskan minyak masukkan bawang putih dan bombay tumis hingga layu Masukkan daun bawang pre tumis rata
3
Masukkan wortel tumis rata lalu masukkan daging ayam tumis rata hingga ayam berubah tekstur
4
Masukkan Air dan jus tomat aduk rata masak hingga mendidih
5
Masukkan kentang dan seledri masak hingga kentang setengah empuk
6
Masukkan garam,kaldu,lada,gula masukkan pasta tomat dan saus tomat lalu aduk rata
7
Masukkan sosis,baso sapi,aduk rata
8
Masukkan pengental aduk
9
Masukkan daging ham aduk rata lalu bakwan udang masak sebentar
10
Angkat sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Selada Air kuah Baso ikan

Selada Air kuah Baso ikan

Kuah bening gak bikin pening 🀀🀩 #CookpadCommunity_Bogor #OlahanSeladaAir #KuahBening #PekanPosbar

Capcay Tahu Bakso

Capcay Tahu Bakso

Menu paling sering dimasak, sesuai dengan bahan makanan di kulkas. Yang penting ada sayur dan sumber proteinnya.

4 orang
30 menit
Mie Wortel Bumbu Kuah Bakso

Mie Wortel Bumbu Kuah Bakso

Setelah mie wortel homemade jadi, akhirnya diolah diberi kuah bakso yang simpel, hihihi.. *maaf fotonya kurang kuah, buruΒ² udah laper smp lupa kuahnya belom banyak πŸ˜‚ #IdeMasakku #CookpadCommunity_Tangerang

2 orang
15 menit
Resep Orak Arik Telur Cah Sawi Hijau Bakso Wortel

Resep Orak Arik Telur Cah Sawi Hijau Bakso Wortel

Hari ini membuar orak arik telur

5 porsi
30 menit
Bakso Udang Rambutan super mudah

Bakso Udang Rambutan super mudah

Bikin bakso rambutan butuh cuman 3 bahan

2 porsi
30 menit
Bakso ikan kuah tomyum

Bakso ikan kuah tomyum

Ini bukan resep otentik nya. Tapi bahannya agak2 mirip dikit lah. Rasanya asam pedas cocok buat dimakan panas2 waktu cuaca dingin. Yuk re-cook!

2 orang
10 menit
Sop Bakso Praktis Simpel Favorit Keluarga

Sop Bakso Praktis Simpel Favorit Keluarga

Bakso....ya siapa yang gak suka sama bakso...bakso merupakan favorit hampir semua orang,mengkombinasikan bakso dengan sayur, merupakan salah satu usaha biar anak2 gak bosan makan sayur yang itu-itu aja....kali ini bakso akan dimasak sop yang didalamnya ada wortel dan kentang... Selamat mencoba...semoga bermanfaat... Jangan lupa kirim cooksnap kalau dah coba ya ibu2...karena berbagi itu indah...😘

4 orang
20 menit
Day. 453 Sop Bakso Ikan Makaroni (21 month+)

Day. 453 Sop Bakso Ikan Makaroni (21 month+)

Bikin sop lagi karena lagi hujan. Eh, nak bayi ga doyan juga. 😭😭 Ini enak loh padahal dek. Seger pula.

Seblak mie baso simpel

Seblak mie baso simpel

Panas panas enak ny makan yg pedes. .

3-4 porsi
Bening Wortel Kentang Bakso Sapi

Bening Wortel Kentang Bakso Sapi

Semua Bahan Ada Semua Cuzzz ke Dapur Basah πŸ’ͺπŸ’ͺπŸ’ͺ. ... . Pokoknya Wortel sbg bhn utama agar gejala katarak ortu sembuh (usahanya, selain tetes mata Vitrolenta, Lyteer, dan Retivit Plus 1X Sehari) dan mata minus laksi jadi sembuh, Semoga Aamiin YRA πŸ˜‡πŸ˜‡πŸ˜‡πŸ€²πŸ€²πŸ€². Ituuu ada titik-titik minyak dari baksonya, bukan di beri minyak goreng, ☺️.

Rame-rame
15menit
Baso Sapi Homemade

Baso Sapi Homemade

Baso sapi recook dari resep mba Ricke Indriani (ordinary kitchen) dengan sedikit modifikasi. Pokoknya rasanya mantul. Kalo bisa buat sendiri....kenapa harus beli...

6-8 orang
1 jam
Tahu bakso

Tahu bakso

Hari ini aku bikin tahu bakso Enaakk banget dicocol pake saos sambel . Cobain yukk

Basreng a.k.a Bakso Goreng

Basreng a.k.a Bakso Goreng

04/07/2021 Jadi warga bandung alhamdulillah ya jajanan melimpah. Cuankee, cilok, siomay, batagor, bakso tahu, dll dll dll masih banyak lagi πŸ˜† Etapi masa pandemi gini mau jajan dipinggir jalan agak ngeri2 krn ga tau kebersihannya trus rawan virus covid juga. Ini nih salah satu jajanan favoritnya cah lanang. Pas di ibu sayur jual basreng frozen. Cobain deh bikin jajanan basreng kaya abang2 kaki lima. Not bad. Karena saya ga pakai bubuk cabe jadi rasanya ga persis ya. Tapi jelas enak dan higienis. #Basreng #StreetFood #KulinerBandung #SayangAnak #CookpadCommunity_Bandung

Tumis Kangkung Bakso

Tumis Kangkung Bakso

Ketemu resep tumis kangkung yg pas di lidah saya & suami. Perpaduan saus tiram & terasi bikin tumis kangkung lebih nikmat. Berhubung ada bakso sapi jadi saya tambahkan di tumisan (di resep asli nggak pakai bakso). Banyaknya terasi sesuai selera aja. Saya pakai terasi lokal (nggak dibakar dulu) khas Indramayu jadi sedikit aja udah kuat rasanya.. πŸ˜‰πŸ‘ Source: @LilisSyam26 (Terima kasih untuk resepnya.. πŸ™) Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/7261054-tumis-kangkung-saos-tiram?invite_token=3XiCMmt3KfP7W462Ekjsksnw&shared_at=1634869061

2 orang
Sup bakso segar

Sup bakso segar

#BarapiManjuhu #JantungBarigas #PekanPosbar #KuahBening #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo

Vegan bakso tahu saus teriyaki

Vegan bakso tahu saus teriyaki

Terinspirasi dari woonheng.com saya mencoba membuat bakso tahu ini. Rasanya enak

4 orang
1 jam