Tumis Buncis Bakso

Dipos pada April 24, 2022

Tumis Buncis Bakso

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis Buncis Bakso yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Buncis Bakso yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Buncis Bakso, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis Buncis Bakso enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Buncis Bakso sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Buncis Bakso memakai 11 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hai Cookpaders. Buat penggemar pedas, cabe jadi bagian wajib yang dimasukkan ketika masak sayuran apapun itu. Tapi demi anak biar bisa makan bareng2 saya buang biji cabenya biar gak ada rasa pedasnya. Kalo mau tambah gurih lagi tambahin 1 sdm saos tiram. #PejuangGoldenApron2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Buncis Bakso:

  1. 300 gr buncis
  2. 5 siung bawang merah, iris
  3. 3 siung bawang putih, iris
  4. 3 buah bakso, potong2
  5. 1 sdt garam
  6. 1 sdt gula pasir
  7. 1 sdt kaldu jamur
  8. 1 sdm kecap manis
  9. 1/4 sdt merica bubuk
  10. 200 ml air
  11. 1 buah cabe merah besar, buang bijinya dan iris

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Buncis Bakso

1
Siapkan bahan.
Tumis Buncis Bakso - Step 1
Tumis Buncis Bakso - Step 1
Tumis Buncis Bakso - Step 1
2
Buang ujung buncis lalu potong2. Cuci bersih buncis lalu tiriskan.
Tumis Buncis Bakso - Step 2
Tumis Buncis Bakso - Step 2
3
Panaskan minyak lalu tumis bawang merah, bawang putih dan cabe hingga harum. Masukkan bakso. Aduk rata. Masukkan buncis. Aduk rata. Beri air. Masak hingga air mendidih. Beri garam, gula pasir, merica bubuk, kecap dan kaldu jamur. Masak hingga air berkurang. Saya suka agak berkuah jadi masaknya gak sampai asat. Tes rasa. Angkat. Sajikan.
Tumis Buncis Bakso - Step 3
Tumis Buncis Bakso - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Capcay Bakso

Capcay Bakso

Kalau lagi mager masak bikin ini aja udah cukup. Tanpa perlu masak lauk lagi. Biasanya suka ditambah telur puyuh atau udang biar sekalian ada protein hewaninya tapi stock dikulkas lagi kosong 😁😁 Source : Evida Kartini #BanggaKirimRecook #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron3

Sayur Sop Bakso

Sayur Sop Bakso

Biasanya saat Hari Raya Idul Adha itu kita beberapa hari menunya daging yang cenderung kaya rempah dan sering kali bersantan. Nah..biar enakan di mulut dan pencernaan kita, boleh donk kita tambahin menu makanan kita yg ada unsur sayur2annya dan seger pastinya πŸ₯°. Saya tahu ini resep simpel, tp saya juga membutuhkan cookpad untuk masak ini πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜†. Senang nemu resep ini, paling tidak tanpa bumbu instant..saya masih bisa masak dengan sedap 🀭 Seperti biasa, ada beberapa bahan yg saya tambahkan atau bisa dibilang resepnya ada sedikit modifikasi. #BancakanOnlineBarengCookpad #OnlineClass #Cookpadcommunity_surabaya #PejuangGoldenApron3 #SrikandiGA3 #Minggu8 #RecookResepIndriWahyuNingsih|Windriayu

1 mangkok besar
Tahu Bakso Sosis Oseng Mercon

Tahu Bakso Sosis Oseng Mercon

Namanya kayaknya kepanjangan 🀣🀣 Hari minggu adalah hari yang super bikin mager, hawa2 weekend selalu bikin mager .. Kalo hari Minggu biasanya pak sayur gak jualan, jadi yaa masak ala kadarnya dengan bahan yg ada di kulkas ..

3-4 orang
30 menit
Bakso Bakar

Bakso Bakar

Cocok buat cemilan atau dibuat tambahan lauk makan juga enak😍 #PejuangGoldenApron3 #Hesti2020 #Mingguke13

6 tusuk
1 jam
Bakso Ayam

Bakso Ayam

Minggu, 9 Agustus 2020 Source: oliveia #agenrahasiakebali #cenilupis #cookpadcommunity_malang

Bakso Sapi #214

Bakso Sapi #214

Si adeg suka banget sama bakso.. jadi ini dibuatin sendiri karena kemaren dapat daging qurban.. Ternyata doyan banget dianya.. langsung ludes hanya beberapa jam..|| dan alhamdulillah kali ini bisa melanjutkan #PejuangGoldenApron2 #resep71 di #Minggu45 Kamis 06 Agustus 2020 #cookpad_id #cookpadindonesia #cookpadcommunity_lamongan #masakitusaya

70 biji
1 Jam
Pokcoy bakso tumis bawang putih

Pokcoy bakso tumis bawang putih

Salah satu sayur kesukaan saya mom’s kl ada ketemu di pasar pasti pengen beli☺️ #pejuanggoldenapron #semangat #hobybermanfaat

Bakso sapi empuk pake blender

Bakso sapi empuk pake blender

Panen daging nih edisi idul adha hehe.... Yang suka bakso dengan rasa daging sapi yang dominan, empuk, kenyal cocok banget... Kalau mau bikin banyak dan gak begitu suka dominan daging sapi boleh ditambah tepung kanji nya + air es. Tapi aku lebih suka sesuai resep ini, asli empuk. #PejuangGoldenApron3 #BancakanOnlineBarengCookpad

Sosis Baso Pedas Manis

Sosis Baso Pedas Manis

Suami pagi2 pengen sarapan tp akunya males belanja kluar, kebetulan dikulkas ada sosis dan baso ☺️

2 orang
Sop bakso

Sop bakso

Jogja dingin pagi ini. Ingin makan sesuatu yang hangat di badan. Jadilah bikin sop, mericanya agak dibanyakin. Kebetulan ada bakso di kulkas. Yummii..

Bakso dan Sosis Bakar

Bakso dan Sosis Bakar

Kuncinya ada pada olesan. Kemarin bikin masing-masing 6, udah dicomotin sebelum difoto.

Bakso Ayam

Bakso Ayam

Percobaan pertama bikin bakso ayam sendiri di rumah... Lumayanlah ya rasa dan tingkat kekenyalannya... Masih oke... 🀭🀭 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Tapin #CookpadCommunity_Rantau #KalimantanSelatan #PejuangGoldenApron2

Baso Ikan Patin MPASI

Baso Ikan Patin MPASI

Ini cocok banget utk buibu yg anaknya lg MPASI. Gampang banget buatnya, bahan2nya simple dan murah, bs disimpan utk cadangan bahan makanan atau diolah utk jadi makanan lainnya seperti baso bakar atau sup bakso atau campuran utk mie. Yuk cobain! ^^

Bakso mercon super peedeess

Bakso mercon super peedeess

10 porsi
35 menit
Bakso sapi keju

Bakso sapi keju

Pengen bakso daging sapi. Dan si kecil sukanya bakso keju. Jadi baksonya ditambah keju. Alhamdulillah enak jadinya. #PejuangGoldenApron3

1. Tumis daun kelor tempe bakso

1. Tumis daun kelor tempe bakso

Mamah mertua sy tiba2 dateng bawa daun kelor dan minta tolong di eksekusikan bun,,hehehe.. Jadilah sperti ini..πŸ€—

4 orang
15 menit