Anda sedang mencari inspirasi resep Tahu Bakso Ayam yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tahu Bakso Ayam yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tahu Bakso Ayam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tahu Bakso Ayam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tahu Bakso Ayam sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tahu Bakso Ayam memakai 25 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Dapat pesan dari mamah kalau Pasar Cookpad sudah hadir kembali ππ, jadi saya langsung check n recheck dong bahan2 apa saja yang ada dipasar biar kita olah jd makanan enaaaak π Setelah liat ternyata temanya kali ini adalah Bumbu Masakan Makanan Asia, saya langsung kepikiran mau buat Capcay yg aneka sayur2an dan bumbunya pasti asia banget, tp karna udah keseringan jdnya saya pilih buat Tahu Bakso Ayam. Akhirnya saya #BelanjaIdeDiPasarCookpad dengan bahan2 yang akan digunakan yaitu Daging Ayam Fillet, Minyak Wijen, dan Tepung Tapioka Kalau ada #PasarCookpad seru bisa banyak pilihannya jdnya g bingung2 banget. Tahu Bakso Ayam yg saya buat ini asli segerrrr banget dan enak, bumbunya itu g banyak macem2nya tp bikin rasanya nagih. Wajib coba nih bunsay source : Mbak @yoenitaa #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronSeason3 #BelanjaIdeDiPasarCookpad #DirumahAja #KedapurAja #cookpadcommunity_jakarta #TahuBakso #ResepRumahan
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tahu Bakso Ayam:
- Bahan Bakso Tahu
- 5 Buah Tahu Kuning
- 100 gr Daging Dada Ayam Fillet
- 3 Siung Bawang Putih
- 2 sdm Tepung Sagu / Tapioka
- Secukupnya Daun Bawang
- 1/2 sdt Garam
- 1/2 sdt Kaldu Jamur
- 1/2 sdt Lada Bubuk
- 1 Sdt Minyak Wijen
- 2 potongan es batu
- Bahan Kuah
- 1 ltr Kaldu Ayam
- 2 Buah Ceker Ayam (untuk kaldunya)
- secukupnya Daun Bawang
- 1 sdm Minyak Wijen
- Minyak makan secukupnya untuk menumis
- 4 Siung Bawang Putih (Me pakai 1 Sdm Baceman bawang putih)
- 2 Siung Bawang Merah Iris
- 1/2 sdt Lada Bubuk
- Sedikit irisan buah pala
- 1 sdt Garam
- 1/2 sdt Kaldu Jamur
- Secukupnya penyedap rasa royko ayam)
- secukupnya Bawang goreng
Langkah-langkah untuk membuat Tahu Bakso Ayam