Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal

Dipos pada April 8, 2022

Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal

Anda sedang mencari inspirasi resep Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal memakai 11 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Siapa yang suka nyimpen daging Qurban di Freezer? Trus lupa udh berapa bulan dia semedi di sana πŸ˜‚. Ini ceritanya nemu daging pas beres-beres freezer. Mau dimasak biasa kayaknya belum ada ide, mau dibikin saus daging buat pasta, kayaknya kebanyakan. Dibagi dualah, separo dibikin pentol bakso ini. Emang sih, masih tetap pakai bahan tambahan pangan, tapi gak banyak kok. Baking powder aja. Trus hasil akhirnya lumayan kenyal untuk ukuran rumahan. Source: Youtube Dhasilfa Raditya (dengan modifikasi)

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal:

  1. 250 gr daging sapi giling
  2. 50 gr tepung tapioka
  3. 40 gr es batu
  4. 1/2 butir putih telur
  5. Bumbu
  6. 2 sdt bawang merah goreng
  7. 2 sdt bawang putih goreng
  8. 1 sdt garam
  9. 1/4 sdt baking powder
  10. 1/2 sdt kaldu jamur
  11. 1/2 sdt lada bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal

1
Didihkan air di dalam panci.
2
Siapkan chopper, masukkan setengah bagian daging sapi giling ke dalam chopper, bawang merah dan bawang putih goreng. Kemudian giling hingga bawang tercampur rata.
3
Masukkan sisa daging, tepung tapioka, telur, dan semua bumbu, ditambah setengah bagian es batu. Giling hingga tercampur rata.
4
Lanjutkan memasukkan sisa es batu, dan giling hingga adonan halus.
5
Angkat panci berisi air mendidih, dan matikan api.
6
Bulatkan adonan bakso, masukkan ke dalam panci berisi air panas. Lakukan hingga adonan habis.
7
Setelah semua pentol bakso mengapung, panaskan kembali panci berisi seluruh bakso dengan api kecil sebentar saja. Hingga yakin semua pentol bakso sudah matang.
8
Siapkan baskom berisi air es/es batu. Angkat bakso yang sudah mengambang dan matang, kemudian masukkan ke baskom. Tujuannya agar pematangan berhenti, dan bakso tidak menjadi lembek.
Pentol Bakso Daging Sapi homemade dan cukup kenyal - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sosis baso asam manis

Sosis baso asam manis

Resep sederhana ala anak kost πŸ˜‚πŸ™

1-2 orang
15 menit
Bakso goreng ayam udang

Bakso goreng ayam udang

Yuhuuuu Kalo liat beginian siapa sih yg gak tergoda, bakso goreng, yummy banget gaes #KreasiTepungKobe #kreasitepungkobe

20-25bj
1jam
Sup baso tanpa pala

Sup baso tanpa pala

Mau yg seger yuk masak sup baso

4 orang
20 menit
#182. Bakso ayam ulek

#182. Bakso ayam ulek

Munggu, 18 oktober 2020 Udah hari terakhir di minggu ke 20 ternyata sy belom nyetor resep😁 hampir kelewat N gugurπŸ˜†. Cuzz langsung kedapur lihat bahan bingung mau masak apa, dan akhirx clingak clingok ngumpulin bahan dan terciptalah sikenyal gurih ini😊 yuukk langsung nikmatin ehhh resep maksud syπŸ™Š For week 20 #GA_thenextLevel #GoldenApronChallange #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_Madura #Cookpadcommunity_Kangean #masakitusaya #cookpadindonesia #stayathome #dirumahaja #kedapuraja #Dapoer_Windha

262. Baso Siomay Kuah Gurih

262. Baso Siomay Kuah Gurih

Sabtu, 19 September 2020 (16/52) Assalamu'alaikum. Siapa yang hobi ngebaso??? Tapi walau udah new normal, tetep agak takut ya buat makan baso di kang baso. Yuk bikin kuah basonya aja. Baso, siomay dan tahunya bisa beli dipasar. Solusi buat yang kangen ngebasooo 😊 . . Inspirasi : Mamah Gengen . . #GA_TheNextLevel #RMGoldenApronnextlevel

Tumis acar wortel, timun, baso

Tumis acar wortel, timun, baso

Memasak dg memadukan apa yg ada di kulkas #memasaksetiapbagian #menumasakhariini #inspirasimasakansimple #inspirasimasakanharian #sayuran #menumakansiang #makanansehat #timunwortel #timunwortelbakso

3 orang
15menit
Bakso dan Tahu Bakso Kuah

Bakso dan Tahu Bakso Kuah

#MingguKe19 #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Bekasi . . . . Minggu Ke-19. Dan masih dengan resep yang mudah dan sederhana. Sesuaikan jumlah bakso dan tahu sesuai kebutuhan. Bumbu yang saya gunakan juga hanya bumbu yang simple. Selamat mencoba.

4 Orang
30 Menit
Bakso DEBM

Bakso DEBM

Pengen banget makan bakso tapi lagi diett,, alhasil ngobain buat bakso tanpa tepung,, dan rasanya gakalah enak kokπŸ˜‰

Sup Gambas Bakso Ayam

Sup Gambas Bakso Ayam

Mamaku pingin makan sup,kmrn pas liat gambas/oyong di minimarket,lsg kepikiran bikin sup gambas😘 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Pontianak #JelajahResepRumahan #ResepRumahan

2 orang
45 menit
Tumis batalur (bakso,tahu,putih telur) pedas manis

Tumis batalur (bakso,tahu,putih telur) pedas manis

edisi ngehabisin stok di kulkas. msh ada bakso, tahu putih sm putih telur. dibikin tumis aja. mayan bs buat pendamping makan nasi.. hehe

4 orang
20 menit
Bakso blender

Bakso blender

#PejuangGoldenApron3 #TimGulaJawa #minggu19

Baso Tahu dan Cilok Tanpa Tepung.. Clean eating

Baso Tahu dan Cilok Tanpa Tepung.. Clean eating

Kebenaran lagi belajar clean eating Dapet resep ini di kelas #sahabatmiya11.1

2orang
1jam
Nasi goreng wortel bakso

Nasi goreng wortel bakso

Biar ga bosan kasih wortel

Bakso bihun pedas

Bakso bihun pedas

2-4 orang
BAKSO IKAN UDANG - DAPUR MARISA

BAKSO IKAN UDANG - DAPUR MARISA

Channel youtube: masakan dapur marisa, instagram: marisachasanwa Masak menu sederhana tapi rasa mewah,,menurut lidah mama #kamuinspirasi #pisanggaul #essemangkasusu #MotoPakeHape #WeekendChallenge #CABEKU #diKACANGinaja #kapsulajaib #DiRumahAja #Ngeksis #NgeksisDiCookpad #SilaturahmiRecook #TiketMasukGoldenApron3 #dapurmarisa #mukbang #masakanrumahan #masakanindonesia #masakandapurmarisa #masakan #BelanjaIdeDiPasarCookpad #dapurmarisa #misoaseafood #resepmisoa #misoa #miswaseafood #misua #misuaseafood #caysim #sawibakso #resepmieayambakso #mieayam #mieayambakso #mie #resepmie #masakanseharihari #memasak #masakanindonesia #dapurmarisa #baksoikanudang #baksoikan #baksoudang #resepkuahbakso #bakso #baksoinstan #baso #resepmieayambakso #mieayam #mieayambakso #mie #resepmie #masakanseharihari #memasak #masakanindonesia

3 orang
5 menit
Sop bakso ikan πŸ₯°

Sop bakso ikan πŸ₯°

3org
20 menit
Cireng Isi Bakso Pedas

Cireng Isi Bakso Pedas

Mumpung wiken jd aku hr ini assik main di dapur . Sengaja banget mau bikin ini terniat dr smlm , dan kalo blm kesampean suka uring2an sndri . Untuk isian aku pake bakso , bisa diganti sama ayam suir atau sosis atau apapun sesuai selera masing2 ya . Ini bnrn pedes banget rasanya ,, karna cabenya aku mix sama rawit oren . Level pedas bisa di tambah / dikurangi ... Yukk bikinn .... Cocok utk cemilan ketika males makan 😁 #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost_TemanTeflon #WeekendChallenge #AdaApaCi

Tumis buncis telur baso

Tumis buncis telur baso

bersih2 kulkas bikin tumisan ini deh yaaa πŸ₯°#PejuangGoldenApron3

Bakso Udang

Bakso Udang

Masih terinspirasi dengan belanja di pasar Cookpad dan memasak bumbu masakan makanan asia.. Terpikir bakso rasa oriental, tapi bosan dengan bakso daging, kali ini adalah bakso udang.. Bakso udang ini selain dipakai memang dengan kuah bakso bisa juga dipakai campuran masakan lainnya. Jadi bisa buat banyak, lalu disimpan dan dipakai saat diperlukan. Di Pasar Cookpad, saya belanja udang, tepung tapioka dan telur ayam. Cuusss..mulai masak. #BelanjaIdeDiPasarCookpad #PejuangGoldenApron3

20 biji
45 menit