Sop sosis bakso bumbu rempah

Dipos pada April 7, 2022

Sop sosis bakso bumbu rempah

Anda sedang mencari inspirasi resep Sop sosis bakso bumbu rempah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sop sosis bakso bumbu rempah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sop sosis bakso bumbu rempah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sop sosis bakso bumbu rempah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sop sosis bakso bumbu rempah diperkirakan sekitar 50menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sop sosis bakso bumbu rempah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sop sosis bakso bumbu rempah memakai 21 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tiap pekan pasti gak pernah ketinggalan menu yg satu ini... Yuppss sayur sop kesukaan banyak org,,, macam2 racikan ataupun bahan toppingnya entah itu daging, tulang2an,bakso, ayam, ceker, maupun sosis...disamping selain bocil senang bgt & jadi salah satu sayur favorit dia,krn klo mamam lebih lahap sop ketimbang sayur yg lain. Makanya mamak nge eksekusi menu tadi siang sop bakso & sosis monmaap si bakso nya ngumpet jd kelihatan bnykan sosisnya dehh hihiπŸ˜‹ Have a nice day 😊

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sop sosis bakso bumbu rempah:

  1. 200 gr Kentang
  2. 40 gr Wortel
  3. 30 gr Buncis
  4. 2 batang daun bawang/seledri
  5. 1 buah tomat
  6. 1/4 bagian bawang bombay
  7. Secukupnya Bakso
  8. Secukupnya sosis sapi
  9. 750 ml air putih
  10. Bumbu halus & bumbu rempah :
  11. 10 biji bawang merah
  12. 5 biji bawang putih
  13. 1 ruas jahe (agak kecil)
  14. 1/2 sdt lada
  15. 1/2 sdt garam
  16. 1/2 sdt kaldu jamur
  17. 1/2 sdt pala bubuk
  18. 1/2 sdt jinten bubuk
  19. 1/2 gula
  20. 1 batang kayu manis utuh
  21. Secukupnya cengkeh

Langkah-langkah untuk membuat Sop sosis bakso bumbu rempah

1
Cuci bersih sayuran, lalu potong2 sayuran,bakso & sosis sisihkan. Siapkan panci utk memasak air.
2
Tumis semua bumbu halus & irisan bawang bombay, masak hingga tercampur rata.
3
Kemudian masukkan bumbu yg ditumis kedlm didihan air. Aduk sampai rata,masukkan garam, gula, kaldu jamur jg bumbu rempahnya. Lalu masukkan sayuran & potongan bakso, sosis, daun bawang serta irisan tomat. Aduk2 hingga matang,, tes rasa,jika kurang dirasa tambahkan kembali bumbu... Siapkan & sajikan...

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cah Sawi Putih Baso Telur

Cah Sawi Putih Baso Telur

Hari ini ikutan #WeekendChallenge pengen masak cepet karena mau maraton drakor hihihi ✌ #AdaApaCi , cuma cah saja... Menu sederhana yang ngabisin nasi. Alhamdulillah suami doyan. Kuahnya ringan ga bikin eneg ❀ (2) #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #week19 (39)

3-4 orang
Bakso Goreng a la nCep Sandi

Bakso Goreng a la nCep Sandi

Liat di Kimbap Family kok kayaknya enak, coba bikin dan ternyata beneran enak πŸ‘Œ

12 butir
30 menit
Tumis Jamur Bakso Sosis

Tumis Jamur Bakso Sosis

Sarapan pagi bahan seadanya yang di kulkas πŸ˜‰

Bakso Tempe

Bakso Tempe

Bismillah, Dapat resep olahan tempe dari ig mbak @tiaswidodo, akhirnya coba buat sendiri dengan takaran yang sedikit berbeda.

Mie goreng sayur + bakso

Mie goreng sayur + bakso

Alhamdulillah.. Panen pakcoy hasil hidroponik.. Pengen bikin suki kuah tom yam tapi bahannya ga komplit. Jadi banting stir bikin mie goreng

8-10 orang
45 menit
Ayam bakso kecap pedas

Ayam bakso kecap pedas

Masih ada stok beberapa potong ayam ungkep dikulkas, jadi ditambah bakso biar banyak 😁

Bakso serabut (lohoa)

Bakso serabut (lohoa)

Resep dari IG mba @susan_mellyani Terimakasih ❀️ Enak, Alhamdulillah anak-anak suka Kalo ingin rasa pedas dan segar, saya ulek aja rawit dimangkok dan kucuri jeruk limau, enak banget πŸ˜‹πŸ‘Œ #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

5 orang
1 jam
Oseng Buncis Baso

Oseng Buncis Baso

#dutarecookberaksi #dutarecookpalangkaraya #PejuangGoldenApron3 #EmakNusantaraKreatif #KeDapurAja #MasakItuSaya #Cookpad_id #cookpadcommunityborneo #cookpadcommunitypalangkaraya #cookpadcommunity_palangkaraya #Resepayupu3

Sup ayam bakso udang

Sup ayam bakso udang

Musim hujan sudah mulai lagi bun... cocoknya masak sup hangat buat anak-anak. Masaknya mudah dan sebentar...

6 orang
30 menit
Sop Bakso (Lohoa) Jamur Tiram

Sop Bakso (Lohoa) Jamur Tiram

Musim hujan gini enaknya makan yang anget2 ya πŸ₯° aku bikin sop bakso jamur tiram. Ini mirip2 bakso lohoa gt tapi aku pakenya jamur tiram. Resep bakso lohoanya nyontek dari bukunya ci yunita anwar 'Easy cook for mom' tapi aku modifikasi jadi pake jamur tiram. Thanks ya cii yunita anwar resepnya mantep bangeet dimodif pake jamur tiram juga enak πŸ˜†πŸ‘πŸ‘ #PejuangGoldenApron3

4 orang
1 jam
Oreg Buncis Telur dan Baso Sapi

Oreg Buncis Telur dan Baso Sapi

Sudah lama banget tdk masak buncis, biar masaknya cepet, dioreg sj dg telur dan baso, hijau nan segar membuat September Ceria dg nuansa hijau... #WeekendChallenge #SeptemberCeria #PejuangGoldenApron #CookpadCommunity_Bogor

5 orang
15 menit
Oseng Buncis Bakso

Oseng Buncis Bakso

Buka-buka akun cp pemenang arisan Teh Yunita terus lihat persediaan di kulkas ahaa ada buncis, baso dan sosis.πŸ‘sekalian saja sosis nya dimasukin...mantaaap seneng banget nemu buat olahan recook resep pertama, menu sederhana tapi enakπŸ˜†πŸ‘πŸ’• #BandungArisanRecook4_HadlenyKitchen #PejuangGoldenApron3 #Minggu15 #CookpadCommunity_Bandung

75.Sop Tetelan Bakso

75.Sop Tetelan Bakso

Masakan paling praktis dan cepat 😁 #PejuangGoldenApron2

Cah Brokoli Bakso Wortel

Cah Brokoli Bakso Wortel

Masak yang disukai anakΒ² aja πŸ€—

πŸ›Nasi Goreng Oncom Ayam Bakso

πŸ›Nasi Goreng Oncom Ayam Bakso

Menyiapkan Sarapan pagi merupakan hal yang harus dilakukan setiap pagi, supaya bersemangat menjalani berjalannya waktu hari ini, kali ini membuat nasi goreng yang lain dari biasanya (bertujuan untuk meringankan isi kulkas, menguras stok bahan masakan 😁). Resep by: Mba'Fitri Sasmaya https://cookpad.com/id/resep/9215033-nasi-goreng-oncom-kemangi?invite_token=NmzBEn5Hb5UbMSeW5nWdQW8E&shared_at=1602048046 #POTBERBISIK #IniSarapanKu #CookpadCommunity_Bekasi

2 orang
Tumis Bakso Sawi Hijau

Tumis Bakso Sawi Hijau

#pejuanggoldenapron3

4 orang
Siomay kubis bakso bumbu kacang

Siomay kubis bakso bumbu kacang

Isian siomay boleh diganti pakai daging ayam atau ikan ya, sesuaikan dengan selera aja. Selamat mencoba😊

Tumis acar wortel, timun, baso

Tumis acar wortel, timun, baso

Memasak dg memadukan apa yg ada di kulkas #memasaksetiapbagian #menumasakhariini #inspirasimasakansimple #inspirasimasakanharian #sayuran #menumakansiang #makanansehat #timunwortel #timunwortelbakso

3 orang
15menit
Sop Sosis dan Bakso Sapi

Sop Sosis dan Bakso Sapi

Assalamualaikum.. Bismillah.. Masakan yang selalu ada, setidaknya seminggu sekali..πŸ™πŸ˜€πŸ˜€ Anak2 pasti suka dan maemnya selalu lahap jadi klo nyuapin ga perlu drama..πŸ˜„πŸ˜„πŸ˜„