Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso

Dipos pada February 27, 2022

Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillahirrahmanirrohim.... Pengen buat tumis yang gampang dan simple. Bumbu tinggal diiris". Jadi deh ๐Ÿ˜œ๐Ÿ˜ #tumistogekacangpanjangtempe #cookpad_id #cookpadcommunity_bekasi #PekanPosbar #PekanPosbarProtein

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso:

  1. 1/4 papan Tempe potong kotak"
  2. 2 genggam Toge
  3. 6 btg kacang panjang
  4. 3 bh Bakso
  5. 2 lbr daun salam
  6. 1 ruas laos
  7. 1 sdt saos tiram
  8. 1/4 sdt lada bubuk
  9. 1/2 sdt garam
  10. 1/2 sdt gula pasir
  11. 1/2 sdt kaldu bubuk
  12. 100 ml Air
  13. Bumbu Iris
  14. 3 bh bawang merah
  15. 1 bh bawang putih
  16. 2 bh Cabe merah keriting
  17. 2 bh cabe rawit merah

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso

1
Siapkan bahan cuci bersih. Potong". Sisihkan.
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 1
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 1
2
Goreng tempe sampai setengah matang. Sisihkan.
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 2
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 2
3
Tumis bumbu iris + daun salam dan laos sampai matang dan wangi.
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 3
4
Kemudian masukkan tempe, kacang panjang, bakso, garam, gula, lada bubuk, saos tiram, kaldu bubuk dan Air. Diberi air agar bumbu menyerap ke tempenya. Aduk rata. Sampai kacang panjang matang sekitar 5 menit. Terakhir masukkan toge. Aduk kembali. Masak sebentar. Tes rasa.
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 4
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 4
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 4
5
Sajikan.
Tumis Toge Kacang Panjang Tempe Bakso - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakso Kilat Khusus

Bakso Kilat Khusus

Eh knapa? Smlm gak sahur karena kesiangan? Say no more, resep ini adalah penyelamat buat ibu2 yang smlm magnet kasurnya lebih kencang drpd suara orang bangunin sahur pake toa masjid. ๐Ÿ’ช Masaknya sebentar, habisnya pun sekejap ๐Ÿ˜† Memeriahkan event Parsel (Paket Ramadhan Sampai Lebaran) komunitas Paders, tema ER alias Emergency Recipe. Resep2 sakiceup tring dan sekejap sirna yg bisa membantu ibu2 menyiapkan makan sahur tanpa ribet โ˜บ๏ธ #Parsel_week1 #Parsel_Opibun #GoDa_Parsel #GoyangDapurRamadhan #KomunitasPaders

SEBLAK HOT PEDAS (Telur, Ceker, Bakso, Sosis)

SEBLAK HOT PEDAS (Telur, Ceker, Bakso, Sosis)

Akhirnya menemukan resep seblak enak.

2 Orang
1 Jam
Sop Bakso & Sayuran

Sop Bakso & Sayuran

26/05/2021. Aliran sop lagi sop lagi mana suaranyaaa...?๐Ÿ˜† Sebenernya sih kalo sy masak mau tanggal tua atau muda ya gituยฒ aja๐Ÿ™ˆ. Tahu tempe,sayur. Dan ini menu yg sering muncul karena ini kesukaannya nak anak,isiannya bisa disesuaikan dgn budget,bisa pake ayam,sosis atau bakso...atau juga daging sapi (walau cuma tetelannya aja๐Ÿ˜…). Menu hemat ini budgetnya cuma sekitar 10k aja,dgn rincian : bakso ayam 1 bks 5k,paket sayur sop 3k,bumbuยฒ 2k,hasilnya sepanciii๐Ÿ˜… #SukaGodain_TanggalTua #komunitaspaders #cookpad_paders #GA_TheNextLevel #GANL_Nia #minggu52 #dapurtehnia

Tumis Sawi Bakso Ikan

Tumis Sawi Bakso Ikan

Pagi-pagi masak yang ijo-ijo tuh bikin semangat yaa. Masih ada sawi dan beberapa bakso ikan di kulkas, inget pernah nyimpen Tumis Sawi Bakso Ikan, ya udah langsung aja deh bikin yang praktis buat sarapan. Masih ada wortel juga, ikutan aja digabung biar makin rame ๐Ÿ˜. Pas banget nih untuk ikutan PekanPosbar_MasakSesuaiBudget . Ga pake lama masaknya, bumbunya juga simpel cuma bawang putih aja. Mari sarapan ๐Ÿฝ๏ธ. Source: Bunda Dewi๐Ÿ’ž #PejuangGoldenApron3 #Minggu51 #ResepSayur #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Baso aci Kuah

Baso aci Kuah

4 orang
30 menit
Bakso

Bakso

4 orang
1 jam
Bakso sapi

Bakso sapi

Bahan seadanya ,bikin sepanci lupa poto tinggal semangkuk sama orang rumah wkwkwk...yasudahlah yah...๐Ÿคญ๐Ÿ˜„

Tahu Bakso sederhana

Tahu Bakso sederhana

4 Porsi
30 menit
Bakso Kuah Mercon

Bakso Kuah Mercon

Karna masih punya stok baso di kulkas & kebeneran lagi turun hujan, kali ini saya akan buat bakso kuah mercon yang diberi cabe rawit yang lumayan banyak. Biasanya saya membuat bakso mercon yang tanpa kuah. Tapi disaat hujan gini. Makanan kuah jauh lebih cocok dech... Masaknya gampang & ga pake ribet, cukup cemplang cemplung doank, jadi dech...silahkan dicoba ya... #GA_TheNextLevel #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #CookpadCommunity_Bandung

5 porsi
30 menit
Menu anak kos: tumis sawi campur bakso

Menu anak kos: tumis sawi campur bakso

Menu untuk anak kos yang pengen masak cepat dan sinpel

3 porsi
30 menit
Sup Bakso Ayam Kampung

Sup Bakso Ayam Kampung

Slamat menunaikan ibadah puasa buat sahabat2 cookpad๐Ÿ™, semoga semuanya berjalan lancar ya๐Ÿ˜kali ini aq mau share resep simpel untuk berbuka puasa atau bs jg untuk menu sahur. Biasanya yg berkuah2 itu lbh enak di mkn pd saat berbuka maupun pd saat mkn sahur. Jd aq pilih ayam kampung sebagai bahan utamanya untuk buat sup dgn bakso secukupnya.

5 org
1 jam
Bakso Sosis Ayam Teriyaki

Bakso Sosis Ayam Teriyaki

Source: dapur_ita2020 Sarapan duo krucil tadi pagi. Simple enak lahap makannya๐Ÿ˜„ #MasakItuSaya

Mie hokkian bakso

Mie hokkian bakso

2 orang
15-20 menit
Tahu isi bakso bulat ๐Ÿ’›

Tahu isi bakso bulat ๐Ÿ’›

Pengen makan bakso tahu, buat aja yg simpel ga ribet, tp enak ๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜‰๐Ÿ˜‰

2 orang
30 menit
Bakso Puyuh Saus Tiram

Bakso Puyuh Saus Tiram

Bumbu dasar putih adalah (2 siung bawang merah,1 siung bawang putih,1 butir kemiri) Praktis tinggal oseng2๐Ÿ˜ #90

Bakso Ayam Lava Tanpa Tepung

Bakso Ayam Lava Tanpa Tepung

Assalamualaikum,wr.wb,, Sobat Cookpaders,, #SemarakClover,,,,hadir lagi dengan tema "Olahan Daging Giling) Alhamdulillah,,,, tetap semangat buat menu yang spesial ala dapur saya,,,, Ayo yang suka makan "Bakso" dengan cita rasa "Pedas"membakar lidah,ikutan merapat bareng ke dapur Bakso yang saya buat ini,murni hanya menggunakan bahan utama "Daging Ayam Giling" Tanpa Tepung yang dikreasikan menjadi "Bakso Lava" Tingkat pedasnya,saya buat level anak2 Timbul pertanyaan: " Apakah bisa buat bakso tanpa tepung?" "Apakah tidak hancur saat proses pengolahan/ perebusan bakso?" Jawabannya "Bisa semua" tanpa tepung dan tidak hancur hanya butuh kesabaran dan ketelatenan saat mencetak Bakso Lavanya Cita rasa Bakso Ayamnya,pasti rasa bakso ayamnya murni terasa daging ayam banget,teksturnya empuk,cocok banget buat Sobat Cookpaders yang diet karbohidrat,bakso ayamnya bisa diolah jadi apa saja,sesuai selera Sobat Cookpaders Source DapurKakak87 dengan modifikasi #DiGilingDaging #Semarak_DiGilingDaging #GA_TheNextLevel #Clovercookinglover #Cookingwithheartheatingwithlove #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #PekanPosbarManisGurih #KampoengRamadan #TidakSekedarMemasak #49

Nasi goreng bakso telur pakcoy

Nasi goreng bakso telur pakcoy

Buat yang suka sarapan nasi goreng pagi-pagi, silakan dicoba resep di bawah ini :

45 menit
Tumis Pokcoy, Wortel dan Baso Ayam

Tumis Pokcoy, Wortel dan Baso Ayam

Masak buat sahur meski sedikit yang penting hangat, serta praktis. Saya buat Tumis dg bahan yg ada yaitu pokcoy,eortel dan baso ayam, dg bumbubirus cukup bawang putih,bamboy dan cabe serta saos tiram. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

4 orang
15 menit