Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris)

Dipos pada February 7, 2022

Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris)

Anda sedang mencari inspirasi resep Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) memakai 16 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mie goreng bumbu iris yang praktis tanpa harus uleg2 bumbu 🤭🤭 Sekalian ikut meramaikan pilkada depok buat dukung mba @ciciliasalamony jadi tim local CoDe. Semangat dan sukses terus untuk mba Cicil 🤗🤗🥰🥰 Source : @ciciliasalamony #LTDepok_Cicil #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris):

  1. 1 bungkus mie telor
  2. 2 butir telur (me: skip)
  3. 5 butir bakso
  4. 5 buah jamur (tambahan)
  5. 7 siung bawang merah, iris
  6. 7 siung bawang putih, iris
  7. 2 buah cabai merah besar (me: cabai merah keriting)
  8. 2 batang daun bawang, iris
  9. Secukupnya kol (tambahan)
  10. 3 sdm minyak goreng
  11. 20 ml air matang
  12. Bumbu:
  13. 1/2 sdt lada halus
  14. 1 sdt garam
  15. 1 sdt kaldu bubuk
  16. 3 sdm kecap manis

Langkah-langkah untuk membuat Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris)

1
Rebus mie dan tiriskan. Siapkan bahan bahan lainnya.
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 1
2
Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Masukkan jamur dan bakso. Masak sampai matang. Kemudian masukkan kol, aduk lagi sampai setengah matang.
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 2
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 2
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 2
3
Masukkan cabai dan daun bawang, tumis sebentar lalu masukkan bumbu dan air, aduk rata. Kemudian masukkan mie aduk hingga semua tercampur rata dan koreksi rasa. Mie goreng bumbu iris siap disajikan.
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 3
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 3
Mie Goreng Bakso (Bumbu Iris) - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mie Godog Bakso Sosis

Mie Godog Bakso Sosis

Pengen nyobain resep dan piring mbak Di @DianaN_17 .. Pas hujan-hujan makan kuah hangat 🤤.. Resep dimodifikasi sesuai isi kulkas hihihi.. Untuk kuah, kalau kurang, bisa tambahin lagi airnya.. Resep asli : https://cookpad.com/id/r/14561282 #IdeMasak #Mie_MamaBirru #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan5

2 orang
30 menit
Baso Ayam Dengan Saos Selai Kacang

Baso Ayam Dengan Saos Selai Kacang

Hujan-hujan gini enaknya ngebakso. Disini saya membuatnya dengan saos dari selai kacang. Oh yah Saosnya ini cocok banget loh dimakan dengan cilok, tahu atau pun nasi. Mari kita eksekusi dengan bahan yang ada.

3# Ceker Bakso Mercon

3# Ceker Bakso Mercon

pengen makan pedes2 trus keinget ini

Sop baso lohua (3)

Sop baso lohua (3)

Sop ini salah satu kesukaan aku. Selain gampang bikinnya, rasanya jg enak banget. Apalagi penggemar makanan berkuah kaya saya 🤭 #PejuangGoldenBatikApron

Tumis Sayur Bakso Simple

Tumis Sayur Bakso Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunity #PekanPosbar

2 Orang
7 Menit
Brokoli bakso wortel

Brokoli bakso wortel

Resep 4 #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar_Brokoli #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost_SayurKribo Artisnya brokoli cuma pas sudah dibersihkan cuma dapat sedikit si kribonya 😆 Misteri si kribo a.k.a brokoli 🥦 yang suka ada uget ugetnya 🤭 Just info tentang si kribo : Brokoli hijau sudah lama dikenal sebagai sayuran sehat yang kaya manfaat. Manfaat brokoli hijau ini tak lain berkat kandungan nutrisi di dalamnya yang sangat beragam. Brokoli mengandung aneka nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, seperti serat, protein, karbohidrat kompleks, air, dan mineral kalium, magnesium, kalsium, fosfor, zinc, serta zat besi. Selain itu, brokoli juga kaya akan vitamin A, vitamin B, folat, vitamin C, vitamin E, dan vitamin K. Sumber : Website alodokter Untuk lebih lengkap manfaatnya bisa googling sendiri ya 🥰

Mie Sayur Bakso Sapi (Lokio & Wortel)

Mie Sayur Bakso Sapi (Lokio & Wortel)

Sendirian, Hari ini ke Pasar Tradisional Bekasi, Pasar Baru. Parkir Trus Ke Lantai 2 di Los Daging Sapi dan Kambing, lalu cari warung empon-empon beli Lokio, Mie Kuning, Empon-empon, Pepaya California dan Daun Sirih. Mama setuju Masak ini, ysdh lngsung ta' masak, untuk menu maem Siang n Malam dgn Nasi Putih juga Tahu Goreng. Eenakk Katanya Mama, Alhamdulillah berhasil 🤲🤲🙏🙏☺️☺️. . Biasanya gunain Kecap Manis Krn Warnanya Cantik Ingin di Tonjolkan jadi Gula Pasir saja.

4orang
20menit
Bakso Kuah Gurih

Bakso Kuah Gurih

source : @GriyaSyariKitchen Favorit anak2 ini, dan nemu resepnya mba @GriyaSyariKitchen yg simple tapi rasanya ngena banget (tsaahh). mirip2 ky bakso yg dijual2. resep ini juga saya persembahkan untuk mba triana yg sudah menjadi tim lokal kampung CoCoK (Cookpad Community Kaltim),sebagai rasa terimakasih saya,krn mb triana telah berkenan meluangkan waktunya mengurus kampung cocok,lop u pul mba @GriyaSyariKitchen #CooksnapTimLokalKaltim #BubuhanKaltim_Bunna #BubuhanKaltim_Renny #BubuhanKaltim_Griya #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_samarinda

5 orang
20 menit
Bakso Tahu Udang Kuah

Bakso Tahu Udang Kuah

Semarak Clover dari mbak @lilawahyu di awal bulan Desember dengan masakan yang berkuah. Dan bagiku masakan berkuah bening itu identik dengan bakso yang panas dengan sambalnya yang pedas. Pastinya menu ini pas dengan cuaca dingin musim penghujan bulan Desember. Tetapi jika tidak ada daging sapi atau juga daging ayam, tidak masalah, karena bakso kali ini berbahan dari tahu dengan tambahan sedikit udang untuk menambah rasa gurih. Tanpa udangpun bisa diganti ebi, atau jamur tiram cincang, bahkan hanya tahu sajapun ok. Yuk segera cus dan membuatnya #KuahBlinkBlink #Semarak_KuahBlinkBlink #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #BaksoTahuUdang #BaksoKuah #resepLocalTeam_Solo #CookpadCommunitySolo #WongSoloMasak #MasakItuSaya #CookpadIndonesia #Resep_RhymerwidKitchen

Bakso Aci Kuah Pedas

Bakso Aci Kuah Pedas

Source @RuDes Ini menu simple tapi enak dan mengenyangkan. Biasanya kalau beli 1 porsi 20rb sekarang buat sendiri lebih hemat Yuk bikin cocok dengan cuaca hujan sore2 hehehhe #cookpadcommunity_jakarta

Bihun Goreng Bakso

Bihun Goreng Bakso

Bismillah😊Menu yang Simple namun jadi salah satu menu favorit keluarga di Rumah😁rasa manis dan gurih nya pas,bisa untuk lauk nasi ataupun sebagai pengganti Nasi 🍚rasanya enak dan Recommended🤤👍 #Cookpadcommunity_Tangerang

5 orang
1 Jam
Bakso H. Sony! (Simple)

Bakso H. Sony! (Simple)

Beli bakso h.sony yg ada di lampung. Cuss makan siang pake yg simpel aja hahaha Busui gamau ribet. #CookpadCommunity_Depok

Bakso Bakar

Bakso Bakar

Source : andinskitchen

MPASI Bakso Sapi Keju

MPASI Bakso Sapi Keju

Hai moms,,yuk kita bikin bakso buat bocil Yang udah mulai mulai punya gigi nih,,dia suka banget sama makanan bertekstur tapi empuk kayak gini lho.. Masak MPASI sambi ngonten #PejuangGoldenBatikApron #minggu3

3 kali makan
45 menit
490. Mie Goreng Bakso (bumbu iris)

490. Mie Goreng Bakso (bumbu iris)

Dalam rangka pilkada Cookpad, aku mendukung Mba Cicilia Yustina Salamony untuk kandidat local team melanjutkan squad CODE di account @ciciliasalamony dengan mengcooksnap resep beliau ini. Resep asli di sini https://cookpad.com/id/resep/15785589?invite_token=7AiYXH Resep-resep Mba Cicil sudah beberapa juga aku cooksnap dan masih banyak yang di CM 😉. Suka dengan resep beliau yang cukup mudah diikuti dan jelas takaran serta langkahnya. #LTDepok_Cicil #CookpadCommunity_Depok

3-4 orang
20 menit
Sawi Putih Baso Telur

Sawi Putih Baso Telur

Ini kubikin versi tak berkuah, beda dengan asal resepnya yg pake air untuk kuahnya. Yuk nyayuurr moms, biar makin sehat, kuat dan bahagia...🥰 Sehat² mba @DianaN_17 dan keluarga ya mba 🤗🥰 Source : @DianaN_17 #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda_DianaNurjanah #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanSayurMamiFay

Tumis Buncis Tempe & Bakso ikan

Tumis Buncis Tempe & Bakso ikan

Mencoba aneka masakn ,, apakah cocok dan enak setelah di campur? yuk intip dan coba kemudian rasakn rasa lezat tumis ini bikin nambah lagi .. #tumisbuncis #cookpad.id #tumistempe #masak #tumis #baksoikan

4 orang
25 menit
Ca brokoli bakso mommylicious

Ca brokoli bakso mommylicious

Hallooo mommm... masak sayur dan protein yang praktis dan cepat namun tetap enak... Anak-anak sangat suka.. mommy yang masakpun ga butuh waktu lama...kebetulan ada brokoli dan bakso jadi cuz masak ini saja... #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron #diAjakTeamJawa

3 orang
15 menit
Sop Bakso Jamur

Sop Bakso Jamur

4 orang
30 menit