Semur Telur Puyuh dan Bakso

Dipos pada May 5, 2022

Semur Telur Puyuh dan Bakso

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur Telur Puyuh dan Bakso yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Semur Telur Puyuh dan Bakso yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur Telur Puyuh dan Bakso, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Semur Telur Puyuh dan Bakso enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Telur Puyuh dan Bakso sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Telur Puyuh dan Bakso memakai 10 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Semalam anakku yang masih TK minta dia bacakan buku. Bukunya adalah buku resep Cookpad. Hihihi. Yang aku bacakan adalah resep bacem telur puyuh. Jadi inget, ada telur puyuh yang belum diolah. Trus aku janji ke anakku kalau besok umminya akan masak telur puyuh. Anakku senang sekali. Berhubung masih dalam rangka pekan recook Mba Aini, telur puyuhnya dimasak semur aja ya sesuai resep mba Aini. Sama-sama telur puyuh dan sama-sama warna coklat kok hasil akhirnya. Hihihi. #RecookDepok_Aini #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Telur Puyuh dan Bakso:

  1. 10 buah bakso sapi, potong-potong
  2. 15 butir telur puyuh, rebus matang, kuliti
  3. 3 siung bawang putih, rajang
  4. 3 buah cabe merah, potong serasi
  5. 1 sdt gula
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1 sdt oregano bubuk
  8. 3 sdm kecap manis
  9. 200 ml air
  10. 1 sdm Minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Semur Telur Puyuh dan Bakso

1
Panaskan minyak. Tumis bawang merah dan putih hingga matang dan harum.
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 1
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 1
2
Masukkan bakso dan telur puyuh. Bumbui dengan gula, garam, oregano bubuk, dan kecap. Aduk.
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 2
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 2
3
Tuang air. Masak hingga matang dan kuah menyusut.
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 3
Semur Telur Puyuh dan Bakso - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

43. Sop Bakso

43. Sop Bakso

#BanggaKirimRecook resepnya mba @Syafa Syifa . Resep aslinya pakai bakso ayam & makaroni. Berhubung stock dikulkas cuma punya bakso sapi. Jadi tetep di buat deh buat makan si duo krucil dirumah. #PejuangGoldenApron3 #BanggaKirimRecook #MasakAja

2 - 3 orang
30 menit
Nasi Goreng Bakso

Nasi Goreng Bakso

Nasi goreng one of my fave food 😊

2 orang
10 menit
Sayur Oyong Wortel Baso

Sayur Oyong Wortel Baso

#PejuangGoldenApron3 #mingguke7 #week7 Selamat makan siang semua.. ga terasa sudah hari Jumat. Biar ga kelupaan setor resep hari ini aja biar ga gugur ke Minggu berikutnya..aamiin

18. Bakso jual ceban

18. Bakso jual ceban

Tips dgn blender : daging atau ayam di iris tipis baru dblender dgn es batu yg sdh dihancurkan

30 menit
Bakso MerconπŸ”₯

Bakso MerconπŸ”₯

Ceritanya saya dan suami pengen makan makanan yang mantap mantap dan bikin merem melek, jadilah kreasi bakso mercon simpel ini 😍πŸ”₯

Cilok kuah bakso

Cilok kuah bakso

Simple tapi yummy enak seperti di abang abang yg jual di jalan 😍 #PejuangGoldenApron3 #Cookpaders #DirumahAja

6-8 porsi
30 menit
Tumis Brokoli Wortel Bakso #7

Tumis Brokoli Wortel Bakso #7

Bismillah...Mau meramaikan weekend challenge minggu ini gaes..sekalian bikin buat makan malam..menu mix sayuran..bisa juga dibuat lauk..simple aja sih..tapi tetap bergizi..let's cuuuzz #CABEKU #diWORTELan #PejuangGoldenApron3

1 mangkuk
20 menit
Bakso

Bakso

4 porsi
10. Mie cemek bakso

10. Mie cemek bakso

Boleh tambah ayam, daging atau seafood. Pada saat tumis bumbu

8orang
20 menit
Bakso daging tetelan

Bakso daging tetelan

Seger banget kuahnya, aku recommended kan untuk masak dicuara penghujan, Yummy.

5 porsi
Tumis Pedas Bakso Ayam dan Tahu

Tumis Pedas Bakso Ayam dan Tahu

Pagi-pagi pengin banget sarapan yang pedas manis gitu, terus inget punya stok bakso ayam, langsung deh cuss bikin tumis pedas ini...Rasa pedesnya yang nendang langsung bikin melek πŸ˜€πŸ˜

4 Orang
20 Menit
Tumis bakso jamur tiram

Tumis bakso jamur tiram

Ini masaknya malem.. Jadi fotonya kurang pencahayaan alias ngeblur..gapapa deh yg penting resepnya #PejuangGoldenApron3

Bakso ikan 🐟

Bakso ikan 🐟

Enak dan sehat😊

3 porsi
Suki Tomyam Baso Ikan

Suki Tomyam Baso Ikan

#PejuangGoldenApron3 #week12 #mingguke12 Nyoba bikin Tomyam karena jarang2 makan Tomyam. Cari2 resep di cookpad dan aku cocok dengan resepnya mba Bangkit Mei Eko Susilo Wati. Daan Alhamdulillah aku memilih resep yang tepat karena hasilnya rasanya seeruuu.. syeegeerr πŸ˜πŸ˜πŸ‘πŸ‘

Bakso Udang Ayam

Bakso Udang Ayam

Bakso udang ayam home made ini recook dari resep melz kitchen, sangat praktis dan efisien, jangan lupa setelah dibuat dimasukan dalam freezer untuk stok lauk si kecil, bisa juga untuk bakso kuah atau bakso goreng. Mudah cara membuatnya dan bergizi tentunya. Selamat mencoba semoga bermanfaat. Minggu ke 7 #GA_thenextlevel #finaljagorecook_solo #cookpadcommunity_solo

30 butir
30 menit
Bakso Aci Ikan Dori ala Mimi ShaKenz

Bakso Aci Ikan Dori ala Mimi ShaKenz

Beli ikan dori 500gr niat nya buat bubur tim mpasi my baby boy, tapi cuma pake sedikit ikan yg di tim, dan si Kaka kebetulan iseng pengen yg anget anget karna lagi hujan saat itu.. Yawdah deh eksekusi bahan yg ada aja,, jadilah bakso aci ikan dori ala ala.. Hehehe.. #PertamaPerdana

5 porsi
30 menit
Oseng Mercon Baso

Oseng Mercon Baso

Bismillah Masak ini buat anak-anak yang sedang kangen jajan pentol. Begitulah ya...salah satu efek kelamaan #DiRumahAja. Insyaa Allah selagi saya sehat dan mampu, kenapa tidak saya penuhi keinginan mereka. Anak-anak senang, ibu pun bahagia ❀️ *Note : Untuk resep asli bumbu mercon sebenarnya pakai cabe rawit semuanya tapi di resep ini saya campur cabe merah keriting dan cabe besar untuk menyesuaikan dengan selera pedas di rumah saya. #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Jakarta #resepwindri2020 #week6

45 menit
Bakso Tempe

Bakso Tempe

Sudah nyimpen resep ini sejak lama, tapi baru sempet ngeksekusi. Kenyal, enaaakkk.. Ga berasa kalau mbuatnya dari tempe.. Resep dari mommy nadhifa #BelanjaIdeDiPasarCookpad #SutilCookpad

Sambalado bakso tahu pete

Sambalado bakso tahu pete

Tidak ada cerita di balik ini. Ibu hamil muda suka masak wkwk πŸ˜‚πŸ˜‚

3 porsi