Tumis Putren Bakso

Dipos pada April 12, 2022

Tumis Putren Bakso

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis Putren Bakso yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis Putren Bakso yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis Putren Bakso, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis Putren Bakso enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Putren Bakso sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Putren Bakso memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih punya bahan putren sama bakso sapi di kulkas, kalo wortel always ready karena anak saya suka banget nyemilin wortel ๐Ÿ˜„...jadilah ditumis aja ni 3 bahan kombinasi bergizi buat sekeluarga ๐Ÿฅฐ

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Putren Bakso:

  1. 1 bungkus putren (kurang lebih 14 bh)
  2. 10 bh bakso sapi ukuran kecil
  3. 1 bh wortel
  4. 9 bh cabe setan
  5. 7 siung bawang merah iris tipis
  6. 4 siung bawang putih iris tipis
  7. Garam
  8. Kaldu jamur
  9. Gula jawa
  10. 1/2 sdm saus tiram
  11. 50 ml air
  12. 3 sdm minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Putren Bakso

1
Cuci bersih semua bahan lalu iris sesuai selera.
Tumis Putren Bakso - Step 1
2
Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum, kemudian masukkan cabe hingga agak layu.
3
Lalu masukkan wortel, aduk-aduk hingga layu. Lalu masukkan putren dan bakso serta air.
4
Sambil dibumbui garam, kaldu jamur, gula jawa, saus tiram. Lalu aduk sampai rata bumbunya.
5
Icip rasa, tunggu hingga air menyusut sekaligus wortel sudah empuk. Lalu angkat dan sajikan.
Tumis Putren Bakso - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Bakso Bening Mudah dan Praktis

Resep Bakso Bening Mudah dan Praktis

Musim hujan di akhir tahun rasanya bikin lapar dan ingin makan yang seger seger, daripada nunggu abang bakso ga lewat2 me ding bikin sendiri yuk!

Banyak
Week 25 GA 3 : Sop Bakso!

Week 25 GA 3 : Sop Bakso!

Selasa, 17 November 2020 Resep bumbu sop ini dari Ibuku tersayang.. Ini salah satu draft resep aku yg awal-awal ngumpulin resep untuk golden apron. Belum bisa foto sama sekali, props terbatas. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok

Cireng Isi Bakso (Pedas)

Cireng Isi Bakso (Pedas)

Lagi ngidam pingin cireng isi bakso pedas. Kebetulan semua bahan ada. Cuma agak mager aja bikinnya. Yah, coba diniatin.. Aku nambahin bawang bombay karena pingin lebih wangi, aroma bawang. Aku pakai saus sambal karena sambal bawangku pas habis, jadi biar lebih pedas dikit. Yah, sebenarnya akan lebih pedas mantap klo nambah cabe rawit, sayangnya ga punya. Untuk resep kulit, takarannya ikut dari: Septi Setyaning Tias Adonan ini lembut kenyal di dalam, dan krispi di luar. Sayangnya agak transparant. Pingin cari resep yang kulitnya seperti Cireng Keraton. Mungkinkah terigunya yang dibanyakin??๐Ÿค” Mungkin lain kali coba kurangin air setengahnya. Note: Next, baksonya cincang lebih halus, karena kalo besar-besar mudah merusak adonan kulit. #CookpadCommunity_Jakarta

14 buah
Baso Goreng

Baso Goreng

Ini enak banget langsung ludes sama kiddos ๐Ÿ˜ yuk bikin... #GATheNextLevel

45 menit
Tahu bakso ayam

Tahu bakso ayam

Singkat crita. Pak su lagi offday dan pengen dibuatin tahu bakso Dan jadilah...๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚wajib dicoba ya bun resep ini

20 porsi
1jam
Bakso Penyet Sambel Sebel

Bakso Penyet Sambel Sebel

Buat yang suka pedes pasti doyan. Tapi buat saya yang nggak terlalu kuat makan makanan yang super pedes, agak sebel sih karena pedes banget tapi nggak bisa nolak karena enak hahahaha

Bakso Ayam Udang Kenyal

Bakso Ayam Udang Kenyal

Buat bakso homemade untuk bocah-bocah

Tahu bakso frozen tepung

Tahu bakso frozen tepung

Ga ada cerita yg terlalu menarik sebenernya, ini tahu bakso frozen langsung jadi, pas di goreng enak banget

2-3orang
15menit
Tumis sayur jonggolan(daun sintrong)pedas bakso telur puyuh

Tumis sayur jonggolan(daun sintrong)pedas bakso telur puyuh

Karena saya berasal dari kampung jadi sangat mengenal betul sayur jonggolan dengan aroma khasnya...saya sangat sukaaaaa๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜selain bermanfaat bagi kesehatan,daun ini juga lezat dimasak loh.dan sudah lama sekali tidak makan sayur ini semenjak jauh dari kampung dan tiba-tiba saja iasaya melihat daun jonggolan ini dijual dipasar dekat tempat tinggal saya sekarang.auto semangat belinya deh .hehe

2 orang
15 menit
PokCoy tumis baso ikan dan udang

PokCoy tumis baso ikan dan udang

Sayuran ini gizinya banyak dan enak di masak apapun

10 orang
30 menit
Bakso Jamur Tiram

Bakso Jamur Tiram

Sengaja gak sampe nyusut kuah'a biar masih ada bumbu buat dicocol enak deh .. Source : Armina PU #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Tahu Bakso Goreng

Tahu Bakso Goreng

Enak bgt ini #pejuangGoldenApron3 #aksidutarecook #pilkadacookpad_bunna

Bakso TaJam (Tahu & Jamur Kuping)

Bakso TaJam (Tahu & Jamur Kuping)

Iseng-iseng aja sih nyobain bikin bakso dengan bahan yang ada dalam kulkas malam ini.

6-7 orang
20 menit
Sambel goreng kentang bakso

Sambel goreng kentang bakso

Masih edisi recook resep nya mba Risa yg menang #ArisanGenkPeDa nih..๐Ÿ˜๐Ÿ˜. Kebetulan masih punya stock bakso melimpah, jd nyari resep dr olahan bakso๐Ÿคค๐Ÿคค. Dan ini enak bgt..๐Ÿคค๐Ÿ˜ Source: Mama fathan #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_Mamafathan #JelajahResepSahabat #JelajahResep

3-4 orang
25 menit
02. Capcay Bakso Sederhana

02. Capcay Bakso Sederhana

Bismillaah... Ingin masak capcay, tapi dengan bahan seadanya yang masih ada di kulkas ๐Ÿ˜Š

3 orang
30 menit
Bakso Sosis Jengkol Cabe Ijo

Bakso Sosis Jengkol Cabe Ijo

#Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

5 porsi
30 menit
Bola -Bola Bakso full daging ala Mintje

Bola -Bola Bakso full daging ala Mintje

Bakso bulat ala saya ini full daging ya teman no campuran tepung. Karena dibuat untuk makan sendiri jadi saya kebih pilih full daging. Resep ini sudah saya pakai lama sekali, ada dua versi, versi pertama saya gunakan untuk bakso Indonesia/campuran capcay/campuran mie instant dan versi satunya biasa saya gunakan untuk bakso ala Vietnam ( mie Vit / Pho). Untuk daging biasanya saya menggunakan campuran sapi dan ayam ( 50:50), lebih enak lagi kalau bisa giling sendiri, jadi sapinya yang ada sedikit lemak...hmmmm gurih hasilnya. Kalau menurut saya ada dua hal yang harus diperhatikan dalam membuatย  bakso. Pertama daging harus selalu dalam kondisi dingin, sebelum dicetak menjadi bola-bola bakso, jadi kalau sekiranya tidak dingin bisa masukkan sebentar ke frezer dan kedua air yang dipakai saat memasukkan bola-bola bakso setelah dicetak, air panas saja, jangan air mendidih agar bakso halus permukaannya. Oke bumbunya yang versi untuk bakso Indonesia lihat di bagian bahan-bahan ya... Dan kalau bakso yang untuk Pho, bumbunya saya tambahin jahe dan kecap ikan, seperti ini : Daging giling 500 gram. 4 buah bawang putih, haluskan 2,5 sdm kecap asin 2 sdm kecap ikan 1 sdt merica halus 1 sdt gula pasir 8 gram baking powder 1/2 sdt jahe halus Caranya sama seperti di atas.ย  Texturenya juga sama, bedanya rasanya lebih ke ala ala Vietnam dan Thailand. Selamat mencoba...

30 - 40 buah
1 jam - 1.5 jam